Alasan Kenapa AK-47 Merupakan Senjata Berbahaya

Lain-lain

AK-47

Penulis:Bearita.com

AK-47 adalah senjata sejuta umat yang pabriknya juga ada di berbagai negara.

Yang membuat AK-47 berbahaya itu sebenarnya bukan kaliber atau speknya tapi harganya yang murah dan jumlahnya yang melimpah. Penggunaan dan maintenance juga dikenal sangat mudah.

Harga AK-47 di black market zona perang seperti Afghanistan, Iraq atau Somalia itu kira-kira 600–1200 USD tergantung kualitas nya seperti apa atau ya 8–15 jutaan kasarannya. Sehingga ya siapappun kalau terdesak bisa membelinya.

Jumlahnya dalam sirkulasi ada di angka sekitar 200 juta unit sehingga stock selalu ada di black market. Dan pabrikannya juga ada di berbagai negara.

Digunakan pun mudah, bahkan dengan sedikit latihan orang dapat merakit AK dalam waktu kurang dalam 3 menit. Keperluan cleaning dan maintenance sangat minim.

Jadi jika anda pemimpin kelompok separatis punya 500 orang pejuang dengan biaya 7–15M sudah bisa jadi kelompok yang mematikan dalam waktu yang cepat karena tinggal tunggu shipping, stock tidak jadi masalah. Menakutkan tidak?

Itulah bahaya utama AK; Value, availability Dan ease of use tidak bisa di kalahkan senjata lain.

sumber: quora

Terkait
Sumber Referensi Cerdas | Beragam Informasi Unik dan Berani
Copyright ©2024 bearita.com All Rights Reserved