Supriyadi
Banyak hal aneh dan misterius terkait hilangnya pahlawan nasional Supriyadi hingga sekarang. Beberapa orang lokal Blitar mengatakan jika ia hilang di Gunung Kelud dan tak pernah kembali.