Jika Mark Zuckerberg menyamar untuk ikut wawancara kerja di Facebook, apakah dia memiliki skill pemrograman yang cukup untuk lolos?

Tokoh

Mark Zuckerberg

Penulis:Bearita.com

Kaum Milenial mana yang tidak mengenal Mark Zuckerberg, yah sosok dibalik raksasa teknologi yang paling banyak dipakai manusia saat ini.

Jika ada pertanyaan "ika Mark Zuckerberg menyamar untuk ikut wawancara kerja di Facebook, apakah dia memiliki skill pemrograman yang cukup untuk lolos?" maka kira-kira bagimana ya hasilnya?

Bukan hanya cukup malah sangat cukup. Mengingat Mark Zuckerberg sendiri sudah bisa membuat program sejak usia belasan, yang dimana hal itu bukanlah lumrahnya anak usia belasan.

Lha yang udah kuliah saja belum tentu bisa membuat program? Kita lihat saja sekarang ini diberbagai media informasi digital banyak dikeluhkan mahasiswa yang tidak bisa mem-program? Saya sih bukan orang yang menguasai bidang pemrograman tetapi kata para programmer kan gitu banyak mahasiswa yang tidak bisa pemrograman.

Selain itu, anak yang sejak usia belasan tahun sudah bisa membuat program pasti akan lebih dilirik karena telah memiliki kemampuan yang tidak menjadi perkara umum dapat dikuasai oleh anak dalam lingkup usia belasan.

Dan Mark Zuckerberg sendiri walaupun di DO dari kampusnya tapi kampus Harvard lho yaaa, saya pikir perusahaan akan lebih mempertimbangkan yang kuliah di Harvard walaupun DO daripada lulusan kampus yang biasa saja(dengan catatan DO dari Harvard tetapi punya skill yang mumpuni, hehe).

Terkait
Sumber Referensi Cerdas | Beragam Informasi Unik dan Berani
Copyright ©2024 bearita.com All Rights Reserved